Departemen Pendidikan dan Keilmuan berada dibawah arahan bidang Akademik dan Profesi Hukum yang memiliki fungsi mewadahi dan memfasilitasi pengembangan pendidikan dan keilmuan, serta meningkatkan partisipasi, pembinaan, dan pendampingan kegiatan keilmuan dan perlombaan bagi IKM FH UI.
Official Account @infoakademik
Olimpiade Ilmiah Mahasiswa FH UI (OIM FH UI) 2023
FH UI Road to OIM UI 2023
Jurist Seminar Series I
Jurist Seminar Series II
Become Mapres FH UI
Get to Know: Field of Studies
Get to Know: Program Kreativitas Mahasiswa
Workshop Legal English
Tentir Akademik
Fasilitator Lomba
Competition Facts (COMPACTS)
FH UI Guide